Ketahui Jarak Ideal Lampu Sorot Mobil
Kemudian, Anda harus memundurkan mobil sampai berjarak 7 hingga 8 meter dari tembok. Matikan lampu kemudian buka kap kendaraan untuk mengaturnya lebih lanjut.
Anda juga dapat membuka ring trim lampu, kemudian cari sekrup yang lokasinya berdekatan dengan lampu.
Bagaimana jika arah cahaya lampu yang ada di kiri dan kanan berbeda? Jika hal ini terjadi, Anda harus menyetel lampu jauh dan dekat kendaraan dengan manual.
Setelah mengetahui jarak ideal sorot lampu mobil, pastikan langsung mengaturnya dengan baik. Bila Anda kesulitan untuk mengatur lampu sorot ini, Anda dapat mengunjungi bengkel resmi Suzuki untuk melakukan perbaikan atau Anda bisa kunjungi https://suzukiarista.com/ untuk berbagai informasi terlengkap.