Ketahui Jenis Oli Pada Mobil
Seperti namanya, oli mobil ini memiliki fungsi penting dalam melumasi transmisi mobil. Oli ini juga dibedakan lagi menjadi 2 macam yaitu jenis oli transmisi manual dan oli transmisi matic
Baik mobil jenis manual maupun mobil matic keduanya membutuhkan oli transmisi. Dengan mengganti oli ini secara rutin maka pergantian gigi mobil akan selalu halus dan lancar.
Adapun aturan penggantian oli transmisi manual yang dianjurkan adalah setiap 10 ribu KM. Sedangkan Anda perlu mengganti jenis oli transmisi matic setiap 20 ribu KM.
- Oli Power Steering
Pada kendaraan keluaran baru, kemudi mobil jauh lebih ringan dan halus untuk dikendalikan dibanding mobil dulu karena terdapat oli power steering yang melumasi kemudi mobil. Penggantian oli ini sebaiknya dilakukan setiap 40 ribu KM.
Adapun tanda oli ini sudah perlu diganti yaitu ketika sudah berwarna kecoklatan atau hitam pekat. Selain itu, apabila kemudi menjadi lebih berat dan kaku dari biasanya bisa menjadi tanda Anda harus mengganti oli power steering.
- Oli Rem