Apakah Perlu Menguras Tangki BBM secara Berkala?

icon 14 April 2025
icon Admin

Menguras tangki bahan bakar secara berkala juga membantu Anda untuk meminimalisir kemungkinan harus membayar biaya perbaikan yang mahal di masa depan.    

  • Mencegah Kontaminasi

Tangki bahan bakar yang bersih karena dikuras secara berkala dan diisi full tank akan membuatnya terhindar dari kontaminasi air akibat adanya perubahan suhu atau kondensasi air. 

Sebab, air yang telah bercampur dengan bensin mampu merusak mesin sekaligus mengurangi performa kendaraan. 

  • Meningkatkan Kenyamanan Berkendara

Manfaat yang terakhir adalah mampu meningkatkan kenyamanan berkendara. Pasalnya, baik sistem bahan bakar maupun performa mesin bekerja secara optimal sehingga perjalanan Anda pun menjadi aman dan lancar tanpa gangguan. 

Itulah beberapa manfaat yang bisa dirasakan ketika tangki bahan bakar dikuras secara berkala. Secara keseluruhan, hal tersebut merupakan langkah yang penting untuk menjaga kesehatan dan performa kendaraan.